DIMENSIA JURNAL MANAJEMEN DAN AKUNTANSI STIESA SEPTEMBER 2007
No. 3 Vol. 4 SEPTEMBER 2007 - ISSN : 1693-1866

Pengantar Redaksi

Bismillahirrahmanairrahiim,

Assalaamu’alaikum Wr. Wb.

 

        Alhamdulillah wa syukurillah “Dimensia” Jurnal Manajemen dan Akuntansi STIESA, Volume 4 Nomor 3, September 2007 ini berhasil diterbitkan, dan telah hadir di hadapan para pembaca yang budiman.

Pada terbitan kali ini “Dimensia” memuat empat artikel menarik. Keempat artikel ilmiah yang disajikan diharapkan dapat membawa manfaat bagi para pembaca, dan bagi para penulis menjadi amal yang mengalir sampai yaumil jaza.

 

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Subang, September 2007

 

Redaksi

DAFTAR ISI

MEREK BERBAHASA ASING DALAM KAITANYA DENGAN PERSEPSI KONSUMEN
Gugyh Susandy

PENGARUH PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA BERDASARKAN SISTEM JUST IN TIME TRANSPORTATION AND DELIVERY TERHADAP RASIO PROFITABILITAS PERUSAHAAN (STUDI KASUS PADA PT. POS INDONESIA KANTOR POS SUBANG 41200)
Bambang Sugiharto dan Gugyh Susandy

PENGARUH REKOMENDASI ATAS TEMUAN AUDIT OPERASIONAL TERHADAP TINGKAT KREDIT BERMASALAH (NON PERFORMING LOAN)
Indah Umiyati, SE

PENGARUH RISIKO KREDIT TERHADAP EFEKTIVITAS KINERJA KREDIT UMUM PEDESAAN (STUDI KASUS PADA BANK RAKYAT INDONESIA PERSERO,TBK UNIT PAGADEN SUBANG)
Kuncorosidi, SE


  Nama Dosen ''-'' Tidak Ditemukan. Kembali Ke Index Print URL



© 2015 copyright | Design & Programming by ICT STIE Sutaatmadja | Login